Jembatan Asa di Ujung Palabusa: Ridwan Bae dan Menteri PU Meninjau Denyut Masa Depan Sultra
PIKIRANLOKAL.COM, BAUBAU—Angin laut dari Teluk Baubau berhembus pelan, membawa harapan yang menggumpal di bibir selat antara Pulau Muna dan Pulau Buton. Di bawah langit biru yang bersih, dua tokoh negara berdiri menyapa masa depan: Ir. Ridwan Bae, Wakil Ketua Komisi V DPR RI, dan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Dody Hanggodo di Kelurahan […]

