PT CNI Dukung Peran Perempuan di Dunia Tambang
-Dorong Nilai Kesetaraan Lewat Edukasi di Kampus USN Kolaka PIKIRANLOKAL.COM, KOLAKA—Dunia tambang yang selama ini lekat dengan dominasi laki-laki kini mulai terbuka bagi peran perempuan. PT Ceria Nugraha Indotama (Ceria) menjadi salah satu perusahaan tambang yang menunjukkan langkah nyata dalam mendorong kesetaraan gender dan pemberdayaan perempuan di lingkungan kerja maupun sosial. Komitmen itu tercermin dari […]

