Empat Hari di Lembah Tidar, Kadin Tempa Diri Jadi Pengusaha Pejuang

PIKIRANLOKAL.COM, JAKARTA-Di kaki Gunung Tidar, Magelang, suasana barak militer bakal berbeda dalam empat hari ke depan. Bukan derap pasukan berseragam loreng, tapi langkah ratusan pengurus Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia yang akan menjalani “retret” perdana mereka. Mulai Kamis 7 Agustus hingga Minggu 10 Agustus 2025, sekitar 250 pengurus Kadin se-Indonesia menanggalkan rutinitas bisnis untuk […]